Friday, July 5, 2013

Franchise Kreatif dan Unik

Wahyu Liz Adaideaja memberikan arahan tentang inovasi di bidang bisnis Franchise/ waralaba dan lisensi, untuk Kementerian Koperasi dan UKM. di Hotel Inna Garuda, Jogja, 25 Juni 2013.

Dalam acara yang juga dihadiri oleh konsultan manajemen Franchise, Pak Burang Riyadi itu, Wahyu Liz memaparkan bahwa saat ini era waralaba makin marak, dan untuk itu perlu strategi kreatif agar selalu stand out. (baca Think Diffesent disini)

Bagaimana untuk inovasi Waralaba dan Lisensi Kreatif?
Beberapa caranya antara lain fokus pada perkembangan pasar dan kejadian atau fakta yang terjadi.
Sehingga waralaba apalagi yang berangkat dari kelas UKM bisa lebih survive dan maju.


 
Penerapan untuk Branding Franchise agar senantiasa mengandung unsur keunikan tentu harus memperhatikan Brand dan Karakter dari bisnis yang terkait.
Wahyu Liz Adaideaja selaku owner waralaba kaos plesetan Kaos Tomat menjelaskan tentang trend industri kreatif, brand lokal yang go global.

No comments:

Post a Comment